Profil Komunitas, Kegiatan, dan EWS PB Palma

Materi Komunikasi, Informasi, dan Edukasi (KIE) PB Palma GKJ Ambarrukma ini menyajikan profil PB Palma, kegiatan kesiapsiagaan yang diinisiasi bersama masyarakat, dan sistem peringatan dini hasil inovasi dalam Program IDEAKSI YEU.

Peran Tempat Ibadah Tangguh Bencana dalam PRB yang Efektif dan Inklusif

Materi Komunikasi, Informasi, dan Edukasi (KIE) dari Unit Penanggulangan Bencana dan Pelayanan Masyarakat (PB Palma) GKJ Ambarrukma ini menceritakan pengalaman PB Palma dalam berkolaborasi dengan komunitas masyarakat untuk mengurangi risiko bencana di lingkungan sekitar gereja.

Rencana Evakuasi Inklusif Erupsi Gunungapi Merapi Kalurahan Girikerto

Materi komunikasi, informasi, dan edukasi (KIE) dari Perkumpulan Lingkar ini meringkas jalur evakuasi saat terjadi erupsi Merapi di Kalurahan Girikerto. Keunggulan materi KIE ini adalah ringkasan teknis/cara evakuasi yang inklusif untuk memastikan semua anggota masyarakat tidak ada yang tertinggal saat terjadi bencana. Materi KIE ini disusun dalam Program IDEAKSI bersama YEU.

Praktik Baik IDEAKSI Pertama

Infografis ini menyoroti praktik-praktik baik dari IDEAKSI 1.0, yaitu: kepemimpinan masyarakat, rasa kepemilikan terhadap inovasi, pelesatrian kearifan lokal, pembelajaran berkesinambungan, memunculkan pemimpin/penggerak lokal, kemitraan lintas sektor, pertukaran pembelajaran sebaya, partisipasi bermakna dari kelompok berisiko, dan adaptif perubahan.

Pencapaian IDEAKSI Pertama

Infografis ini menampilkan capaian-capaian dari IDEAKSI 1.0, termasuk jumlah mitra lokal yang didukung, penerima manfaat, dan dampak program yang dirasakan masyarakat di lokasi inovasi dikembangkan, diuji, dan digunakan.

Sembilan Inovator IDEAKSI Pertama

Infografis ini menyajikan informasi ringkas tentang sembilan inovator IDEAKSI 1.0 dari fase pengembangan dan pertumbuhan (scale-up). Kesembilan inovator ini adalah CIQAL, DIFAGANA DIY, PB Palma, FPRB GK, Lingkar, MRC, Ngudi Mulya, FKWA, dan Sekoci.

Good Practices of the First IDEAKSI

This infographic highlights the good practices of IDEAKSI 1.0, i.e.: community leadership, sense of innovation ownership, preserving the local knowledge, continuous learning, celebrating local champions, cross-sectoral partnership, peer learning, meaningful participation of groups at risk, and adapting to change.

Achievements of the First IDEAKSI

This infographic shows the progress made in IDEAKSI 1.0, including numbers of supported local partners, users, and the impacts of the program as perceived in the communities where innovations were developed, tested, and used.

Nine Innovators of the First IDEAKSI

This infographic presents all nine innovators of IDEAKSI 1.0, both in the development phase and the growth (scale-up) phase. They are: CIQAL, DIFAGANA DIY, PB Palma, FPRB GK, Lingkar, MRC, Ngudi Mulya, FKWA, and Sekoci.

Barak Pengungsian Kepuharjo yang Ramah Disabilitas

Infografis ini menyampaikan ringkasan hasil audit aksesibilitas barak pengungsian di Balai Kalurahan Kepuharjo di bulan Januari 2023 dengan rekomendasi yang dihasilkan. Infografis ini adalah hasil program inovasi IDEAKSI YEU oleh Yayasan CIQAL yang bermitra dengan Kalurahan Kepuharjo dan Wukirsari di Sleman.

Our Partners

Social Media

@yakkumemergency
yakkumemergency